Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Dosa Kedua Menanti Real Madrid setelah Buang Darah Dagingnya ke Atletico
Kabar transfer Pogba juga menjadi dilema untuk Manchester United.
Seperti dikutip BolaSport.com dari Daily Mail, kekuatan Setan Merah disebut akan terpengaruh.
Media asal Inggris itu menilai lini tengah Manchester United terancam melemah.
Salah satu faktor yang dilihat adalah banyaknya pemain muda di lini tengah dalam daftar skuat Manchester United.
Baca Juga: Manchester United akan Korbankan 1 Bek, jika Datangkan Harry Maguire
Manchester United telah kehilangan Ander Herrera yang bergabung ke Paris Saint-Germain.
Kehilangan Pogba akan menambah masalah yang dihadapi Solskjaer.