Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gemerlap Sayap Timnas Indonesia pada Pekan Kesembilan Liga 1 2019

By Nungki Nugroho - Jumat, 19 Juli 2019 | 17:15 WIB
Gelandang timnas Indonesia, Febri Hariyadi (kanan), berupaya melewati hadangan pemain timnas Island ( MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM )

Baca Juga: 200 Gol Tercipta di Liga 1 2019, Produk Lokal Hanya Unggul Tipis

Riko juga tercatat sebagai pemberi assist terbanyak bagi Persija hingga pekan kesembilan Liga 1 2019.

Total tiga assist telah ditorehkan pemain mungil asal Kota Pematang Siantar tersebut.

3. Rizky Rizaldi Ripora (Barito Putera)

BANJARMASINPOST.CO.ID/APUNK
Aksi pemain Barito Putera, Rizky Rizaldi Pora disaksikan pilar Bali United, Melvin Platje pada pekan kedelapan Liga 1 2019 di Stadion Demang Lehman, Martapura, 14 Juli 2019.

Seperti halnya Riko Simanjuntak, Rizky Pora juga memberikan kontribusi bagi Barito Putera.

Meski Laskar Antasari kalah, Rizky Pora sukses mencatatkan satu assist dan satu gol pada pekan kesembilan Liga 1 2019.

Barito Putera kalah dramatis 3-4 dari Borneo FC di Stadion Segiri, Samarinda, Kamis (18/7/2019).

Dengan tambahan satu assist, kini winger timnas Indonesia itu tercatat sebagai pencetak assist terbanyak di Liga 1 2019.

Baca Juga: Mario Gomez Evaluasi Skuat Borneo FC Setelah Kecolongan Tiga Gol