Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

F1 GP Jerman 2019 - Bos Red Bull Racing Sesalkan Insiden Pierre Gasly

By Agustinus Rosario - Sabtu, 27 Juli 2019 | 16:40 WIB
Bos tim Red Bull Racing, Christian Horner. (SKYSPORTS.COM)

Baca Juga: Hasil FP1 GP Jerman 2019 - Vettel Jadi yang Tercepat di Hockenheimring

Dalam sesi P1 dan P2 F1 GP Jerman 2019, tim Ferrari masih menjadi yang paling cepat.

Sebastian Vettel berhasil menjadi yang tercepat di P1 sementara Charles Leclerc menjadi yang tercepat di P2.

Rangkaian sesi F1 GP Jerman 2019 sendiri akan kembali berlanjut pada Sabtu (27/7/2019) dengan menggelar sesi P3 dan kualifikasi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P