Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Permintaan Dybala tersebut jelas memberatkan Man United.
Pasalnya, Man United sudah memiliki dua pemain yang menerima gaji sebesar itu, yakni Alexis Sanchez dan David de Gea.
Jika Dybala dan sang agen tidak mau menurunkan permintaan gaji mereka, Man United berpeluang mundur dari negosiasi.