Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sengaja Bolos Latihan, Lukaku Harus Siap Terima Denda dari Man United

By Sri Mulyati - Rabu, 7 Agustus 2019 | 19:11 WIB
Penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, diincar Juventus. (TWITTER.COM/ESPNUK)

Baca Juga: Operan Hantu Calon Gelandang Real Madrid, Bikin Bek Bingung

Juventus awalnya berencana menukar penyerang mereka, Paulo Dybala, dengan Lukaku.

Kesepakatan Juventus dan Man United harus batal karena Dybala menolak untuk pindah.

Nasib Lukaku kini menemui ketidakjelasan karena Man United baru mau melepasnya dengan harga 80 juta euro (sekitar Rp1,2 triliun).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P