Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Sukses Bawa Pulang 1 Gelar Juara dari Hyderabad Open 2019

By Doddy Wiratama - Minggu, 11 Agustus 2019 | 15:14 WIB
Pemain ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana (PBDJARUM.ORG)

BADMINTON INDONESIA
Salah satu ganda campuran Indonesia yang turun pada ajang Vietnam International Challenge 2019, Adnan Maulana (kanang) dan Mychelle Crhystine Bandaso (kiri)

Baca Juga: Ganda Putri Inggris Semakin Pede Hadapi Kejuaraan Dunia 2019

Setelah ini, laga final Hyderabad Open 2019 masih akan dilanjutkan dengan menggelar tiga laga final tersisa.

Partai yang belum dimainkan adalah nomor tunggal putri, tunggal putra, dan ganda putri.

Berikut jadwal pertandingan final Hyderabad Open 2019:

  1. MD: Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana (Indonesia) Vs Na Sung-seung/Wang Chan (Korea Selatan): 21-18, 21-18
  2. XD: Adnan Maulana/Mychelle Crhystine Bandaso (Indonesia) Vs Hoo Pang Ron/Cheah Yee See (Malaysia): 21-16, 16-21, 11-21
  3. WS: Yeo Jia Min (Singapura/1) Vs An Se-young (Korea Selatan/2)
  4. MS: Loh Kean Yew (Singapura) Vs Sourabh Verma (India/7)
  5. WD: Ashwini Ponnappa/Reddy N. Sikki (India/1) Vs Baek Ha-na/Jung Kyung-eun (Korea Selatan)

*Angka dalam kurung menunjukkan peringkat unggulan pemain bersangkutan di Hyderabad Open 2019

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P