Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kedua tim datang ke laga ini dengan catatan yang jauh berbeda.
Borneo FC dalam lima laga sebelum menjamu Persipura tanpa kalah.
Namun, anak asuh Mario Gomez hanya sekali menang dan sisanya imbang untuk semua partai Liga 1 2019.
Sedangkan Persipura ke Samarinda dengan bekal empat kemenangan dan sekali tumbang dalam lima laga terakhir pasukan Mutiara Hitam.
Baca Juga: Piala AFF Wanita 2019, Indonesia Kalah dan Kamboja Dibobol 10 Kali
SUSUNAN PEMAIN
Borneo FC: Nageo Argawinata; Abdul Rahman, Wildansyah, Javlon Guseynov, Ambrizal Umanailo; Dirga Lasut, Markarius Suruan; Renan Silva, Wahyu Hamisi, Terens Puhiri; Lerby Eliandri
Pelatih: Mario Gomez
Persipura: Dede Sulaiman; Valentino Teleubun, Anis Tjoe, Israel Wamiau, Yustinus Pae; Ian Kabes, Muhammad Tahir; Oh In-Kyun, Ibrahim Conteh, Mamadou Samassa; Titus Bonai
Pelatih: Jacksen F Tiago
Baca Juga: Negeri Jiran Berduka, Pemain Tertua Liga Malaysia 2019 Meninggal Dunia
Baca Juga: Liga Jepang Terbaru, Pemain Thailand Bersinar saat Timnya Pesta Gol
Baca Juga: Timnas Indonesia Coret Awan Setho dan Panggil Kiper Semen Padang