Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Cetak Tiga Gol ke Gawang Burnley, Liverpool Makin Kokoh di Puncak Klasemen
Tak lama berselang, Napoli kian menipiskan skor lewat pemain barunya, Hirving Lozano.
Berlari di sisi kiri, Zielinski memberikan umpan matang yang diselesaikan bintang timnas Meksiko itu.
Lozano lebih cepat menyambar bola daripada antisipasi De Ligt terhadap umpan Zielinski.
Pada menit ke-81, secara luar biasa Napoli berhasil menyamakan skor menjadi 3-3!
Zielinski kembali mengirim sebuah tendangan bebas ke kotak penalti.
Bek kanan Napoli, Giovanni Di Lorenzo, berhasil mendahului De Ligt dan menceploskan bola ke gawang dengan pahanya.
Laga kelihatannya akan berakhir imbang, tapi pada injury time, Juventus berhasil mencetak gol keempat!
Bek Napoli, Kalidou Koulibaly, malah melakukan gol bunuh diri saat mencoba menyapu bola.
Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Inggris - Chelsea dan Man United Imbang, Man City Pesta Gol
Baca Juga: Imbang Lawan Southampton, Solskjaer Tetap Sebut Man United Dominan
Juventus vs Napoli 4-3 (Danilo 16', Gonzalo Higuain 19', Cristiano Ronaldo 62', Kalidou Koulibaly 90+2'bd/Kostas Manolas 66', Hirving Lozano 68', Giovanni Di Lorenzo 81')
Juventus (4-3-3): Szczesny; De Sciglio (Danilo 15'), Bonucci, De Ligt, Alex Sandro; Khedira (Can 60'), Pjanic, Matuidi; Douglas Costa, Higuain, Ronaldo (Dybala 76')
Cadangan: Pinsoglio, Buffon, Rugani, Demiral, Rabiot, Bentancur, Cuadrado, Bernardeschi, Mandzukic
Napoli (4-2-3-1): Meret; Di Lorenzo, Manolas, Koulibaly, Ghoulam (Mario Rui 46'); Allan (Elmas 74'), Zielinski; Callejon, Fabian Ruiz, Insigne (Lozano 46'); Mertens
Cadangan: Ospina, Karnezis, Hysaj, Luperto, Maksimovic, Malcuit, Gaetano, Verdi, Younes
Lihat postingan ini di InstagramJadwal pekan kedua Liga Italia 2019-2020. . #ligaitalia #seriea #gridnetwork
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada