Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Sarri Tak Mau Gaet Bek Tengah Bayern Muenchen ke Juventus

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 6 September 2019 | 10:45 WIB
Pelatih Juventus, Maurizio Sarri, menyapa dua legenda Edgar Davids dan David Trezeguet sesi latihan jelang laga International Champions Cup 2019 di Bishan Stadium, Singapura, Sabtu (20/7/2019). (BAGASKARA SETYANA/BOLASPORT.COM)

Saat ini Juventus memiliki empat bek tengah senior yang fit.

Leonardo Bonucci dan Matthijs de Ligt jadi pilihan utama.

Rugani harus bersaing dengan Merih Demiral untuk bisa mendapatkan status sebagai deputi utama.

Dengan memiliki pengalaman lebih, Rugani yang berusia 25 tahun lebih punay peluang dibanding Demiral.

Demiral baru berusia 21 tahun dan baru didatangkan musim panas ini setelah menjalani setengah musim gemilang bersama Sassuolo sejak Januari 2019.

Baca Juga: Klausul di Kontrak Lionel Messi yang Bisa Buatnya Pergi dari Barcelona

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Salah satu pendukung garis keras Inter Milan menilai tindakan yang diterima Romelu Lukaku saat menghadapi Cagliari bukanlah sebuah rasisme, setuju? #RomeluLukaku #InterMilan #Cagliari

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P