Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah 5 Alumni PB Djarum yang Pernah Mengharumkan Nama Indonesia

By Agustinus Rosario - Senin, 9 September 2019 | 16:30 WIB
Legenda bulu tangkis Indonesia, Liem Swie King. (susilestari)

Istri dari Susy Susanti ini adalah peraih medali emas Olimpiade 1992 Barcelona dan juga juara Thomas Cup tahun 1994 dan 1996.

Ayah dari tiga orang anak ini kini lebih dikenal sebagai pengusaha dan pemilik merek dagang Astec yang memproduksi raket bulu tangkis.

4. Yuni Kartika

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Yukk siap2x merapat ke @tvrinasional utk menyaksikan Sirnas Premier Jakarta Open 2019!! @badminton.ina @ina_bminton @badmintalk_com @badmintonforum__ @bulutangkisri_ #tvrinasional #livetvri #tvrirumahbulutangkis #sirnas2019 #sirnasjakarta

A post shared by YUNI KARTIKA (@yuni.kartika73) on

Walaupun kini lebih dikenal sebagai penyiar, Yuni ternyata juga pernah menjadi atlet bulu tangkis yang mengharumkan nama Indonesia.

Wanita berusia 46 tahun ini pernah menjadi juara Uber Cup tahun 1994 untuk kategori beregu.

5. Haryanto Arbi

Haryanto adalah pemain elite dunia pada pertengahan dekade 1990-an.

Pemain yang terkenal dengan julukan "Smash 100 Watt" ini adalah juara dunia bulu tangkis pada tahun 1995.

Haryanto juga merupakan pengoleksi tiga gelar juara Thomas Cup yang diraihnya pada tahun 1994, 1996, dan 1998.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

PB Djarum merilis pengumuman mengejutkan terkait Audisi Umum Beasiswa Bulu Tangkis yang rutin diselenggarakannya. . #bulutangkis #kpai #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P