Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sosok Almarhum B. J. Habibie di Mata Para Atlet Bulu Tangkis

By Agustinus Rosario - Jumat, 13 September 2019 | 16:35 WIB
Sosok Presiden ke- 3 Republik Indonesia, (Alm) Bacharuddin Jusuf Habibie. (INSTAGRAM.COM/BOLASPORTCOM)

Baca Juga: Hasil FP1 Motogp San Marino 2019 - Pembuktian Fabio Quaratararo

Salah satu anggota kontingen Indonesia pada ajang Thomas Cup 1998, Hariyanto Arbi, juga mengungkapkan hal yang sama.

"Pak Habibie saya kenal sebagai orang yang ramah. Beliau selalu mengingatkan bahwa sekalipun kita berbeda-beda, tapi jika bersatu akan menjadi kekuatan yang dahsyat," ujar Hariyanto.

Baca Juga: Ceballos: 2 Laga Saya di Arsenal Lebih Baik dari 2 Tahun di Real Madrid

Rekan satu tim Hariyanto, Hendrawan juga mengingat sambutan yang diberikan almarhum ketika menyambut timnas Indonesia yang pulang dari ajang Thomas Cup 1998.

"Kepada tim Thomas Cup yang menjadi juara pada situasi sulit, Pak Habibie pernah berkata, 'Sedikitnya bisa mengobati luka bangsa akibat kerusuhan'," tutur Hendrawan.

Baca Juga: Ezra Walian Belum Bisa Debut Liga 1, 3 Pemain Beken PSM Absen Saat Lawan Perseru Badak Lampung

Bacharuddin Jusuf Habibie wafat di RSPAD Gatot Subroto seusai dirawat secara intensif selama hampir dua pekan.

Almarhum dimakamkan di Taman Makan Pahlawan Kalibata, Jakarta, pada hari Kamis (12/9/2019) di samping pusara istrinya, Ainun Habibie.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P