Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Para pemain itu kiper Ernando Ari Sutaryadi, Muhammad Supriadi, Brylian Negietha Dwiki Aldama, dan Rizky Ridho Ramadhani.
Total, ada 10 pemain Persebaya membela timnas Indonesia mulai U-19, U-22, sampai senior.
"Bukan hanya timnas Indonesia, tetapi Manuchehr Jalilov juga di timnas Tajikistan," ujar Candra.
"Sehingga, tim pelatih bersama manajemen harus benar-benar hati-hati dalam membuat keputusan," ucapnya mengakhiri.
Kini, Persebaya memiliki empat pemain asing yaitu Otavio Dutra, Aryn Williams, Diogo Campos, dan David da Silva.
Baca Juga: Myanmar Tumbang saat Pilar Persebaya Bawa Negerinya Menang