Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2019 - Gregoria Merasa Belum Berani Mengendalikan Laga

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 17 September 2019 | 18:15 WIB
Pemain tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, berlaga pada babak pertama China Open 2019 di Changzou, China, Selasa (17/9/2019). (BADMINTON INDONESIA)

"Ada banyak evaluasi. Salah satunya saya harus bisa mengendalikan situasi di lapangan. Mulai dari segi ketenangan, fokus, dan kecepatan harus bisa seimbang dengan lawan," ujar Gregoria.

"Hal terpenting ialah tenang dan fokus, karena saya masih suka gugup," ucapnya lagi.

Indonesia masih punya satu wakil tunggal putri pada babak pertama China Open 2019, yaitu Fitriani. 

Fitriani akan bertanding melawan Kim Ga-eun (Korea Selatan).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantoro, menjadi pelatih terbaik Liga 1 2019 pekan ke-18. #SetoNurdiantoro #Liga12019 #BanggaSepakBolaKita

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P