Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita Timnas - Fakta Kelolosan Indonesia hingga Potensi Grup Neraka

By Pradipta Indra Kumara - Selasa, 24 September 2019 | 15:11 WIB
Para pemain dan staf pelatih timnas U-16 Indonesia berpose setelah partai penutp kualifikasi Piala Asia U-16 2020, 22 September 2019. (HERKA YANIS PANGARIBOWO/PSSI)

4. Daftar 9 pencetak gol timnas U-16 Indonesia

Timnas U-16 Indonesia mengirimkan 9 pemain dalam daftar pencetak gol di Kualifikasi Piala Asia U-16 2020.

HERKA YANIS PANGARIBOWO/PSSI
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti, diangkat oleh para pemain seusai laga melawan China di Kualifikasi Piala Asia U-16 2020.

Timnas U-16 Indonesia memastikan satu tempat di putaran final Piala Asia U-16 2020.

Tim bernama lain Garuda Asia itu menduduki peringkat kedua Grup G sekaligus mengamankan posisi kedua di daftar runner-up terbaik babak kualifikasi.

Timnas U-16 Indonesia tampil gemilang dalam partai Kualifikasi Piala Asia U-16 2020 dengan tak tersentuh satu pun kekalahan.

Baca Selengkapnya>>>>>

5. Potensi grup neraka timnas U-16 Indonesia

Timnas U-16 Indonesia bisa masuk grup neraka berdasarkan hasil undian pot Piala Asia U-16 2020.

Timnas U-16 Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia U-16 2020 setelah bermain imbang 0-0 melawan China di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (29/9/2019).

Baca Juga: Di Timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti Adopsi Gaya Melatih Luis Milla

Dengan hasil itu, menempatkan timnas U-16 Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia U-16 2020 via runner-up terbaik.

China pun lolos ke putaran final Piala Asia U-16 2020 sebagai juara Grup G. Indonesia dan China sama-sama mengemas 10 poin.

Baca Selengkapnya>>>>>

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Dalam 4 pertandingan timnas U-16 Indonesia mampu mencetak 27 gol dari 9 pemain. . #timnasu16indonesia #banggasepakbolakita #afcu16

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P