Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Populer BOLA - Maxi Lopez Maafkan Icardi hingga Pembelian Allegri di Man United

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 18 Oktober 2019 | 06:30 WIB
Eks pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, yang dikabarkan berminat menduduki jabatan pelatih Manchester United. (TWITTER.COM/LE10SPO)

4. Final Liga Champions Berpindah Tempat?

UEFA mungkin saja akan memindahkan tempat laga final Liga Champions 2020 dari Turki.

Mei tahun lalu, UEFA memutuskan bahwa Stadion Ataturk di Turki akan jadi tuan rumah laga final Liga Champions 2020.

Menteri Olahraga Italia, Vincenzo Spadafora, bahkan sampai mengirim surat langsung ke UEFA soal hal ini.

Baca selengkapnya: Alasan UEFA Mungkin Pindahkan Final Liga Champions dari Turki

5. Pemain yang Terusir dari Barcelona

Bulan Oktober menjadi momen peringatan awal perjalanan Lionel Messi bersama FC Barcelona.

Lionel Messi mendapatkan debut kompetitif bersama tim senior FC Barcelona pada 16 Oktober 2004 dalam laga melawan Espanyol.

Selang 15 tahun kemudian atau pada 2019, megabintang berjulukan Si Kutu itu menjelma menjadi legenda dengan sudah mengumpulkan 604 gol dari 692 penampilan.

Baca selengkapnya: 15 Tahun di Barcelona, Messi Bikin 5 Pemain Tak Betah dan Terusir

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P