Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Empat Makna Penting Persija Seusia Menang Atas PSM di Makassar

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 20 Oktober 2019 | 21:54 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, dikawal dengan ketat oleh dua pemain PSM Makassar, Rizky Pellu dan M Arfan (MEDIA PERSIJA)

Debut pertamanya, Persija Jakarta menelan kekalahan 1-2 dari Semen Padang pada pekan lalu.

Gol ke-15 Marko Simic di Liga 1

Gol Marko Simic ke gawang PSM Makassar menambah pundi-pundi golnya bersama Persija Jakarta di Liga 1 2019.

Tercatat, penyerang asal Kroasia itu sudah mengumpulkan 15 gol dan hanya tertinggal satu gol dari top scorer sementara Liga 1 201, yakni pemain Persela Lamongan, Alex Goncalves.

Baca Juga: Ajax Makin Nyaman di Puncak Liga Belanda karena PSV Kalah Telak

Keluar dari Zona degradasi

Raihan tiga poin yang didapatkan Persija Jakarta membuat Macan Kemayoran keluar dari zona degradasi.

Saat ini Persija Jakarta duduk di peringkat ke-13 dengan mengemas 23 poin dari 21 pertandingan yang sudah dilakoninya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P