Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Trio MSG Gemilang, Barcelona Kudeta Puncak Klasemen
Baca Juga: Menunggu 3 Bulan, Barcelona Akhirnya Nikmati Gol-gol Trio MSG Bernilai Rp5 Triliun
Kegagalan Atletico Madrid menang dimanfaatkan oleh Real Sociedad yang bermain pada hari Minggu (20/10/2019).
Menang 3-1 atas Real Betis, Real Sociedad berhasil menggeser Atletico Madrid dengan keunggulan selisih gol untuk menempati zona Liga Champions klasemen Liga Spanyol 2019-2020.
Real Sociedad melengkapi keberadaan dua "tim asing" di zona impian itu. Tim asing di sini maksudnya adalah tim yang biasanya berada di 4 besar klasemen.
Pada Jumat (18/10/2019), tim promosi Granada melanjutkan penampilan mengejutkannya dengan mengalahkan Osasuna 1-0.
Granada masih berada di zona Liga Champions dengan hanya defisit 2 poin dari Barcelona.
Pada pertandingan terakhir pekan ke-9, Sevilla sukses mengalahkan Levante 1-0 berkat gol Luuk De Jong pada menit-menit terakhir.
Baca Juga: Hasil Liga Spanyol - Mallorca Beri Kekalahan Perdana untuk Real Madrid
Baca Juga: Jadi Titik Terlemah, Courtois Hanya Bisa Tepis 5 Tembakan Sejauh Ini