Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: PSSI Disebut Sudah dalam Jalur yang Tepat soal Kompetisi
Baca Juga: Media Asing Pertanyakan Kenapa Timnas Indonesia Masih Pertahankan Simon McMenemy
Sebelumnya, mereka berjasa mencetak masing-masing satu gol ketika Inter menang 2-1 di Cagliari, 2 September 2019.
"Kerja sama dengan Lukaku? Kami mulai mengenal satu sama lain lebih baik. Hari demi hari, kekompakan kami terus tumbuh dan itu penting bagi Inter," ujar Lautaro, dikutip BolaSport.com dari Sempre Inter.
9⃣➕1⃣0⃣
???????? #Lautaro Martinez ⚽️⚽️
???????? @RomeluLukaku9 ⚽️⚽️The deadly duo ???? pic.twitter.com/onlEYCOW8M
— Inter (@Inter_en) October 20, 2019
Sudah mencetak 9 gol secara kolektif, tetapi LauKaku bukanlah kombinasi duo penyerang terproduktif di Liga Italia musim ini.
Ada dua pasangan lain yang lebih dahsyat dari mereka soal perolehan gol gabungan.
Berikut daftar 5 kombinasi duet tersubur di Liga Italia 2019-2020 sejauh ini.
1. Ciro Immobile-Joaquin Correa (Lazio): 11 gol
Immobile: 9 gol, 3 assist
Correa: 2 gol, 0 assist
2. Duvan Zapata-Luis Muriel (Atalanta): 11 gol