Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekor Real Madrid di Kandang Galatasaray: Sebuah Mimpi Buruk

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 22 Oktober 2019 | 17:25 WIB
Gesture kapten Real Madrid, Sergio ramos, kepada Joao Felix dalam laga kontra Atletico Madrid di Wanda Metropolitano, Sabtu (28/9/2019). (TWITTER.COM/REALGOMEZRM)

Baca Juga: Prediksi Line-up Juventus Vs Lokomotiv Moskva - Misi Tembus Eks Bek

Dua gol Cristiano Ronaldo dibalas gol Emmanuel Eboue, Wesley Sneijder, dan Didier Drogba.

Pertemuan terakhir terjadi enam tahun lalu di babak grup Liga Champions 2013-2014.

TWITTER.COM/REALMADRID
Real Madrid sebelum bertanding melawan Club Brugge di Estadio Santiago Bernabeu, Selasa (1/10/2019).

Real Madrid akhirnya berhasil meraih kemenangan di kandang Galatasaray.

Tuan rumah hanya bisa mencetak satu gol lewat Umut Bulut.

Real Madrid membalas enam kali dan menang 6-1 melalui hat-trick Cristiano Ronaldo, brace Karim Benzema, dan gol Isco.

Baca Juga: Prediksi Line-up Galatasaray Vs Real Madrid - Pusing Badai Cedera 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P