Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebelum Jamu Indonesia dan Thailand, Malaysia Sempatkan Uji Coba

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Jumat, 25 Oktober 2019 | 20:06 WIB
Pemain timnas Malaysia memberikan penghormatan ke suporternya seusai mengalahkan timnas Sri Lanka pada laga persahabatan di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 5 Oktober 2019. (TWITTER.COM/FAM_MALAYSIA)

Laga melawan Tajikistan ini tak akan masuk ke dalam kalender FIFA. Sehingga apapun hasilnya tak akan memengaruhi ranking FIFA.

Laga ini rencananya akan digelar pada tanggal 9 November 2019 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Selangor.

Setelah itu, Malaysia akan menjamu Thailand pada tanggal 14 November dan Indonesia pada 19 November 2019 di stadion yang sama.

Baca Juga: Pemerintah Indonesia Segera Bicara dengan PSSI Tentang Luis Milla

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P