Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Romelu Lukaku kemudian mengontrol bola dan menghunjamkan sepakan kaki kiri ke gawang kosong.
Skor 2-2 tetap tidak berubah hingga wasit Daniele Chiffi meniupkan peluit tanda berakhirnya pertandingan.
Baca Juga: Perkuat Lini Belakang, Inter Milan Lirik Mantan Bek Man United
Raihan satu poin membuat Inter Milan gagal mengusir Juventus dari puncak klasemen.
Padahal, beberapa saat sebelumnya, Juventus ditahan seri Lecce 1-1.
Inter saat ini bercokol di posisi kedua klasemen Liga Italia 2019-2020 dengan 22 poin.
Sementara itu, Juventus masih aman di puncak lewat torehan 23 angka.
Inter Milan 2-2 Parma (Antonio Candreva 23', Romelu Lukaku 51'; Yann Karamoh 26', Gervinho 30')
Susunan pemain Inter Milan dan Parma: