Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Duel Panas Lawan Persija, Viking Pastikan Tak Berangkat Dukung Persib

By Hugo Hardianto Wijaya - Senin, 28 Oktober 2019 | 10:20 WIB
Pemain Persib Bandung dan Persija Jakarta berfoto bersama sebelum pertandingan lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Gelora Utama Bung Karno, Jakarta, Rabu (10/7/2019). (Warta Kota/Feri Setiawan)

"Kami semua ingin main di Bandung karena ini partai yang ditunggu-tunggu, tapi kan kondisional. Kami tidak menyalahkan siapa pun," kata Heru.

Baca Juga: Liga Belanda – PSV Digulung AZ, Ajax Pesta dan Makin Nyaman di Puncak

"Jadi kami setia kawan saja, karena banyak yang gak bisa berangkat."

"Jadi memaksimalkan dengan doa bersama sama nobar di Bandung saja," tuturnya.

Meski mengaku kecewa, Heru menegaskan bahwa pihaknya tidak ingin menyalahkan siapapun.

Ia menilai bahwa keputusan ini telah diambil lewat berbagai pertimbangan mengingat situasi di Indonesia yang belum terlalu kondusif.

Baca Juga: Cetak Gol Saat Bantai Udinese, Winger Atalanta Cetak Rekor di Serie A

"Kami memahami keadaan ini, kami tahu polisi sudah berupaya keras, tetapi kan banyak pihak yang bersama," ujar Heru.

"Kami kecewa, tetapi kami memahami. Ini kan solusi terbaik yang diambil PT PBB dan Polda Jabar," ucapnya menambahkan.