Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kali terakhir sang superstar mengawali liga dengan lambat adalah pada 2015-2016.
Saat itu, Messi diganggu cedera lutut sehingga cuma mencetak tiga gol dari sembilan pekan perdana.
Adapun start terbaik Messi adalah pada 2012-2013 dengan catatan 13 gol di sembilan pekan pertama liga.