Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rapor 5 Mantan Pelatih Timnas Indonesia di Liga 1 2019

By Metta Rahma Melati - Jumat, 1 November 2019 | 09:00 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev, saat memimpin official training di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (25/4/2019). (Media Persija Jakarta)

Pekan ketiga, Persela kalah 2-3 dari Arema FC. Lalu, tim berjulukan Laskar Joko Tingkir itu bermain imbang 0-0 pada pekan keempat.

Pada pekan kelima, Persela kalah 1-3 dari Bhayangkara FC.

Kini Aji Santoso kembali ke Liga 1 2019 dengan melatih Persebaya Surabaya.

Aji Santoso menggantikan Wolfgang Pikal yang mundur dari Persebaya pada pekan ke-25 Liga 1 2019.

4. Jacksen F Tiago

PSSI.ORG
Pelatih Barito Putera, Jacksen F Tiago, memberikan pernyataan saat sesi konferensi pers di ajang Piala Presiden 2019.

Jacksen F Tiago merupakan pelatih timnas Indonesia pada 2013.

Barito Putera mengundurkan diri dari Barito Putera pada pekan kelima Liga 1 2019. Saat itu Barito Putera berada di posisi ke-18 klasemen.

Pelatih asal Brasil itu memimpin empat laga Barito Putera.

Empat laga itu dengan rincian, satu kali imbang dan tiga kali menang.