Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan Siap Tampung Striker Tersisih Real Madrid

By Sri Mulyati - Jumat, 1 November 2019 | 14:45 WIB
Striker Real Madrid, Luka Jovic, menyundul bola yang kemudian berbuah gol ke gawang Leganes pada lanjutan Liga Spanyol, Kamis (31/10/2019) di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid. (TWITTER.COM/REALMADRID)

Baca Juga: Regista Juventus asal Uruguay Jadi Incaran Barcelona dan Man City

Jovic sudah mendapatkan kesempatan tampil dalam 10 laga di semua ajang.

Namun ia baru mampu mencetak satu gol sejauh ini.

Inter Milan sebenarnya masih memiliki Alexis Sanchez di lini serang, tetapi sang pemain masih mengalami cedera dan baru kembali pada awal tahun depan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Statistik Marcus Rashford saat menghadapi tim Big Six Liga Inggris . #marcusrashford #manutd

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P