Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Celta Vigo mencoba merespons dengan sebuah serangan pada menit ke-53.
Fran Beltran melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti, tetapi masih bisa diblok ter Stegen.
Barca terpantau sedikit menurunkan tempo dengan melakukan penguasaan bola memasuki menit ke-60.
Pada menit ke-73, Ernesto Valverde memasukkan Luis Suarez mengantikan Antoine Griezmann.
Meski menurunkan tempo, Barca justru mampu menambah keunggulan pada menit ke-85.
Kali ini, lewat sebuah permainan terbuka. Diawali serangan dari Ousmane Dembele yang mengirimkan umpan ke tengah kotak penalyti, namun taidak ada yang menyambut.
From the edge of the area! @5sergiob makes it 4-1, us! pic.twitter.com/HXyk6FQ1DG
— FC Barcelona (@FCBarcelona) 9 November 2019
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Cetak Dua Gol dalam 7 Menit, Leicester Hempaskan Arsenal
Bola sundulan bek Celta jatuh ke kaki Sergio Busquets, lalu gelandang Spanyol itu menendang bola yang tak bisa diselamatkan oleh Ruben Blanco.4-1.
Barcelona sukses menutup laga dengan skor akhir 4-1.
CHECKMATE!
FINAL: Barça 4-1 Celta
— FC Barcelona (@FCBarcelona) 9 November 2019
#Messi (23', 45+1', 48'); @5sergiob (85') / Olaza (42')
#ForçaBarça pic.twitter.com/yupasHfqk0
Susunan Pemain
Barcelona (4-3-3): 1-Marc-Andre ter Stegen; 23-Samuel Umtiti, 3-Gerard Pique, 24-Junior Firpo, 2-Nelson Semedo (5-Sergio Busquets 21'); 21-Frenkie de Jong, 20-Sergi Roberto, 8-Arthur Melo; 10-Lionel Messi, 31-Ansu Fati (11-Ousmane Dembele 46'), 17-Antoine Griezmann (9-Luis Suarez 73')
Pelatih: Ernesto Valverde
Celta Vigo (4-3-3): 13-Ruben Blanco; 2-Hugo Mallo, 18-Joseph Aidoo, 4-Nestor Araudjo, 15-Lucas Olaza; 24-Pape Diop (19-Gabriel Fernandez 81'), 8-Fran Beltran, 14-Stanislav Lobotka (6-Denis Suarez 77'); 11-Pione Sisto (23-Brais Mendez 64'), 17-David Junca, 10-Iago Aspas