Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Berikut ini 5 faktor kebangkitan Real Madrid setelah sempat terpuruk.
1. Real Madrid dalam kondisi terbaik
Setelah kekalahan dari Real Mallorca, Real Madrid harus bercermin kepada diri mereka.
Baca Juga: Tanpa Gaya Panenka, Sergio Ramos Terus Jadi Jagoan Penalti
Kekalahan tersebut membuat para pemain El Real meningkatkan kinerja mereka.
Meski sempat gagal membobol Real Betis, kebangkitan Real Madrid menunjukkan pula peningkatan dalam agresivitas gol, hal yang tak mereka dapatkan saat melawan Mallorca.
2. Kebijakan Zinedine Zidane
Zinedine Zidane menerapkan kebijakan rotasi pemain untuk Real Madrid.
Baca Juga: Saingi Real Madrid, Juventus Siapkan Dana Besar dan Pemain untuk Gaet Paul Pogba