Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indra Sjafri Sebut Timnas U-22 Indonesia Kehilangan Striker Murni

By Nungki Nugroho - Rabu, 13 November 2019 | 00:00 WIB
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, di Hotel Sultan, Jakarta, Jumat (8/11/2019). (MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM)

Rafli sejatinya berposisi sebagai gelandang selama membela Arema FC.

Baca Juga: Soal Provokasi Suporter Persib, Bek Arema FC Sampaikan Permohonan Maaf

PSSI
Striker timnas U-23 Indonesia Marinus Wanewar berduel dengan bek Bali United, Leonard Tupahamu, di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (17/3/2019).

Namun, Indra Sjafri tak ingin hanya bergantung pada Rafli.

Ia memutuskan untuk memanggil penyerang timnas Indonesia, Alberto Goncalves.

Akan tetapi, dalam prosesnya pemain yang akrab disapa Beto itu mengalami cedera saat tampil di Liga 1 2019.

Walhasil, ia harus menjalani masa pemulihan sembari bergabung dengan pemusatan latihan timnas U-22 Indonesia.

Baca Juga: Merosot di Klasemen Liga 1, Madura United Siap Optimalkan 7 Laga Sisa

PSSI
Pemain timnas U-23 Indonesia, Muhammad Rafli saat merayakan golnya ke gawang timnas U-23 Filipina di Stadion Jalan Besar, Singapura, Minggu (9/6/2019).

Jika memang Beto akhirnya tak bisa bermain di SEA Games 2019, terpaksa Indra Sjafri meniru gaya bermain Persebaya Surabaya musim lalu yang menempatkan Osvaldo Haay sebagai striker.