Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tendangan Bebas Lionel Messi Bikin Pelatih Tim Kurcaci Ngeri

By Ade Jayadireja - Kamis, 14 November 2019 | 15:17 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi, mencetak gol freekick ke gawang Celta Vigo di Camp Nou, Sabtu (9/11/2019). (TWITTER.COM/PORTALDIARIO)

Baca Juga: Barcelona Temukan Calon Pengganti Si Bocah Bengal

Baca Juga: Hong Kong Open 2019 - Siap Capek Jadi Kunci Kemenangan Ruselli

"Staf kepelatihan saya menyarankan seperti itu. Jika saya meninggalkan Messi berhadapan langsung dengan kiper Pichu Cuellar dan memberikan 10 bola, maka dia akan menceta 11 gol," kata Aguirre.

Messi punya rekor impresif melawan Leganes.

Dia mengukir lima kemenanga, satu hasil imbang, dan delapan gol dalam enam pertemuan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P