Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Dia seseorang yang akan menciptakan peluang, mengontrol bola dan mencetak gol ketika memungkinkan."
"Coutinho akan menjadi pilihan yang bagus untuk United. Dia pemain yang brilian dan akan menjadi aset besar bagi Manchester United," ucap Kleberson menambahkan.
Baca Juga: Asyik dengan Ponsel Sebelum Laga, 3 Pemain AC Milan Bikin Marah Suporter
Sang pelatih, Ole Gunnar Solskjaer juga mengkonfirmasi jika mereka sedang mencari gelandang untuk memperkuat lini tengah mereka.
Man United mengalami krisis di sektor gelandang karena cedera yang silih berganti menerpa pemain mereka.
Solskjaer hanya memiliki Paul Pogba, Scott McTominay, Nemanja Matic, Andreas Pereira sebagai pemain senior di sektor gelandang.
Baca Juga: Djadjang Nurdjaman Terangkan Rahasia untuk Jinakkan Persib Bandung
Sedangkan Pogba mengalami cedera yang membuatnya harus menepi nyaris di sepanjang paruh pertama musim 2019-2020 ini.
Matic baru saja kembali dari cedera sebulan dan Scott McTominay absen selama dua minggu karena cedera pergelangan kaki.
Akan tetapi hal tersebut tidak membuat Solskjaer gegabah dalam mencari pemain di bursa transfer mendatang.