Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Salzburg Vs Liverpool - The Reds untuk Sementara Lolos sebagai Peringkat 2

By Septian Tambunan - Rabu, 11 Desember 2019 | 01:44 WIB
Penyerang Liverpool, Sadio Mane, melepaskan tendangan dalam laga Grup E Liga Champions melawan Salzburg di Stadion Salzburg, Selasa (10/12/2019). (TWITTER.COM/LFC)

Memaksimalkan operan terobosan Mohamed Salah, Naby Keita langsung berhadapan dengan Cican Stankovic.

Akan tetapi, tendangan kaki kanan Keita dari dalam kotak penalti masih bisa dihalau Stankovic.

Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris - Arsenal Pepet Tottenham, 1 Rekor Pecah

Skor 0-0 bertahan sampai turun minum.

Apabila skor 0-0 pada pertandingan ini bertahan sampai akhir dan di laga lainnya Napoli tetap unggul atas Genk (3-0), Liverpool akan melaju ke babak 16 besar Liga Champions sebagai runner-up Grup E dengan 11 poin.

Sementara itu, Napoli melenggang selaku juara grup berkat koleksi 12 poin.

Salzburg 0-0 Liverpool

Susunan pemain Salzburg dan Liverpool: