Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Barcelona Gagal Dapat Penalti, Presiden Klub Sampai Turun Tangan
Sebelum menjadi pelatih Dortmund dan PSG, pelatih asal Jerman itu dahulu pernah menukangi klub Jerman, FSV Mainz.
Ketika masih menjabat pelatih FSV Mainz, Tuchel kerap bentrok melawan Dortmund di Liga Jerman.
PSG Dortmund c'est :
- Une équipe allemande talentueuse
- Tuchel et Diallo qui retrouvent leur ancien clubb
- Un match qui réunit deux des plus gros cracks offensifs européens.
- Un PSG renforcé, qui doit prouver qu'il a grandi depuis l'humiliation à Manchester.Ça promet ! ???? pic.twitter.com/5vZ5mIIn3j
— Believe in Paris ➐ (@BelieveInParis_) December 16, 2019
Dilansir BolaSport,com dari Transfermarkt, Tuchel tidak pernah menang dalam 6 pertemuan terakhir melawan Dortmund.
Waktu itu Dortmund ditangani oleh pelatih Liverpool saat ini, Juergen Klopp.
Baca Juga: Eks Pelatih Liverpool Diplot Jadi Pelatih Anyar Manchester City
Terakhir kali Tuchel menang atas Dortmund yakni pada laga kandang Mainz Liga Jerman musim 2009-2010 dengan skor 1-0.
Sementara itu, PSG dan Dortmund terakhir kali bentrok di kompetisi Eropa terjadi pada Liga Europa musim 2010-2011.
Keduanya tergabung dalam Grup J Liga Europa dan kedua tim hanya mampu bermain imbang dalam dua kesempatan di fase grup.