Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ahsan/Hendra Masuk 10 Momen Penting Bulu Tangkis 2019 Versi Media China

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 19 Desember 2019 | 21:08 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan berhasil meraih gelar ketiganya dalam BWF World Tour Finals 2019 setelah menumbangkan Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe (Jepang) di Tianhe Gymnasium, Guangzhou, China, Minggu (15/12/2019). (BADMINTON INDONESIA)

Rentetan hasil positifnya itu membuat The Daddies bercokol di urutan kedua klasemen akhir nomor ganda putra versi BWF.

Seiring dengan keran prestasi yang terus mengalir, Ahsan/Hendra juga menerima hadiah tunai terbanyak kedua di nomor ganda putra.

Seperti diberitakan BolaSport.com sebelumya, Ahsan/Hendra masing-masing menerima 200.230 dollar AS atau sekitar Rp2,8 miliar dari total prize money tahun ini.

Pemenang tiga gelar juara dunia tersebut hanya kalah dari Marcus/Kevin yang menerima 245.316 dollar AS atau sekitar Rp3,43 miliar.

Baca Juga: KALEIDOSKOP 2019 - Kisah Anthony Joshua Dan Empat Gelar Juara Miliknya

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kembali Aji Santoso menarik perhatian redaksi Bolasport.com di pekan ke-33. . Lanjut kontrak? . #liga1 #liga12019 #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P