Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selama Desember, dia malah mampu membawa Parma meraih hasil-hasil bagus.
Baca Juga: Datangkan Haaland Bisa Buat Pogba Hengkang dari Manchester United
Baca Juga: Barcelona Tak Berencana Belanja Pemain di Bursa Transfer Januari
Parma mengawali bulan Desember dengan kalah 0-1 dari AC Milan.
Tetapi, Parma kemudian tak terkalahkan dalam 4 laga Italia dan Coppa Italia.
Mereka mengalahkan Frosinone 2-1 di Coppa Italia kemudian Sampdoria 1-0 dan Napoli 2-1 di Liga Italia sebelum ditahan 1-1 oleh Brescia dalam laga menjelang libur Natal-Tahun Baru.
Dalam 2 laga terakhir melawan Napoli dan Brescia, Kulusevski membukukan 1 gol dan 2 assist.
Kulusevski pun dinobatkan AIC (Asosiasi Pemain Italia) sebagai Pemain Terbaik Serie A 2019-2020 untuk bulan Desember.
Dejan Kulusevski mengikuti jejak Franck Ribery (Fiorentina), Ciro Immobile (Lazio), dan Radja Nainggolan (Cagliari) yang sebelumnya terpilih sebagai pemain terbaik bulan September hingga November.