Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Barcelona menyamakan skor menjadi 1-1 pada menit ke-51.
Mendapat sodoran Luis Suarez, Messi dengan paten menghunjamkan sepakan keras kaki kanan dari dalam kotak terlarang.
Baca Juga: VIDEO - Messi Debat dengan Pemain Termahal Ke-4 Dunia, Barcelona Vs Atletico Ricuh
Pasukan Ernesto Valverde berbalik unggul 2-1 pada menit ke-62.
Memaksimalkan bola muntah dari sundulan Luis Suarez yang ditepis kiper Jan Oblak, Antoine Griezmann dengan cekatan menanduk si kulit bulat.
THIS ONE COUNTS! THIS ONE COUNTS! THIS ONE COUNTS! THIS ONE COUNTS! THIS ONE COUNTS! THIS ONE COUNTS! @AntoGriezmann heads in to give us the lead! pic.twitter.com/hwPxpcrbdV
— FC Barcelona (@FCBarcelona) January 9, 2020
Pada menit ke-80, Atletico mendapat penalti usai Vitolo dijatuhkan oleh penjaga gawang Neto.
Alvaro Morata, yang maju sebagai eksekutor, menjalankan tugas dengan sempurna.
Baca Juga: Meski Barcelona Kalah, Lionel Messi Sukses Gocek Pemain Atletico Madrid 10 Kali