Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Malaysia Masters 2020 - Fajar/Rian Sempat Panik Tersusul Marcus/Kevin
Adapun soal hubungannya dengan Ruiz, Robles mengaku tidak ada masalah. "Dia telah pergi berlibur dan semuanya tampak baik-baik saja," ucapnya.
"Kami akan mencari tahu dalam waktu dekat. Pada titik tertentu. Kami akan berbicara. Ketika dia siap kembali ke gym, saat itu pekerjaan saya dimulai.
"Tugas saya bukan memintanya berlatih setiap hari. Dia sudah dewasa, bukan anak kecil, dan harus diperlakukan seperti seorang laki-laki."
Baca Juga: Malaysia Masters 2020 - Jonatan Christie Akui Kurang Fokus pada Poin-poin Penting