Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Semua pertandingan digelar di Stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia.
"Belum dikontrak mereka masih trial. Kemampuannya masih harus dipantau dulu oleh tim pelatih di Malaysia," kata Teddy Tjahyono.
Wander dan Vinicius sama-sama jebolan kompetisi utama Vietnam. Akan tetapi, keduanya belum pernah bermain di satu klub yang sama.
Wander mulai berkarier di Vietnam pada musim 2017, saat dia bermain bersama Long An FC.
Semusim berselang, penyerang berusia 27 tahun itu pindah ke Quang Nam FC dan pada musim 2019 merumput bersama Becamex Binh Duong.
Adapun Vinicius sepanjang kiprahnya di Vietnam gelandang berusia 25 tahun itu sudah memperkuat empat klub.