Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Keselamataan mereka adalah perhatian utama kami dan saya dapat memastikan semuanya dilakukan untuk mendukung mereka saat ini."
"Untungnya, Kento Momota, dua pelatih Jepang, dan pihak BWF berada dalam kondisi aman dan stabil," ujarnya melanjutkan.
Baca Juga: Indonesia Masters 2020 - Jonatan Penasaran Ingin Raih Gelar Super 500
Sebelumnya, pihak BWF mengkonfirmasi kejadian yang menimpa Momota ini.
"BWF dapat mengonfirmasi pria lajang dunia No.1 Kento Momota dari Jepang terlibat dalam kecelakaan mobil pada Senin pagi waktu Kuala Lumpur," ujar Lund.
"Sayangnya, pengemudi kendaraan itu tewas dalam insiden itu. BWF ingin menyampaikan belangsungkawa kepada keluarga pengemudi," tuturnya melanjutkan.
Sebelumnya diberitakan Momota hendak menuju Jepang setelah menang pada Malaysia Masters 2020.
Baca Juga: Indonesia Masters 2020 - Usai Juara di Malaysia, Raja Super Series Lakoni Laga Kualifikasi