Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Lagi-lagi dia menyelesaikan umpan silang dari kiri, kali ini dikirim oleh Benjamin Mendy.
Bola sundulan Aguero sempat memantul di tanah sebelum masuk ke gawang Crystal Palace.
Akan tetapi, di saat Manchester City sudah melihat kemenangan di depan mata, Crystal Palace menyamakan skor.
Fernandinho membelokkan umpan silang Wilfried Zaha ke dalam gawangnya sendiri.
Skor 2-2 bertahan sampai akhir pertandingan dan Manchester City kehilangan poin lagi dalam upaya mengejar Liverpool di puncak klasemen Premier League.
Baca Juga: Persib Bandung Kalah Telak dari Selangor FA di Asia Challenge 2020
Baca Juga: 28 Pemain Timnas U-19 Indonesia Terpilih di Mata Shin Tae-yong
Manchester City vs Crystal Palace 2-2 (Sergio Aguero 83', 88'/Cenk Tosun 39', Fernandinho 90'bd)
Manchester City (4-3-3): 31-Ederson; 27-Joao Cancelo, 5-John Stones, 25-Fernandinho, 22-Benjamin Mendy; 17-Kevin De Bruyne, 8-Ilkay Goendogan, 21-David Silva (9-Gabriel Jesus 62'); 7-Raheem Sterling (16-Rodri 89'), 10-Sergio Aguero, 20-Bernardo Silva (26-Riyad Mahrez 73').
Crystal Palace (4-5-1): 31-Vicente Guaita; 34-Martin Kelly, 5-James Tomkins, 24-Gary Cahill, 44-Jairo Riedewald (2-Joel Ward 88'); 20-Cenk Tosun (21-Connor Wickham 81'), 8-Cheikhou Kouyate, 18-James McArthur, 22-James McCarthy, 11-Wilfried Zaha; 9-Jordan Ayew.