Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Prediksi Line-up Chelsea Vs Arsenal - Adu Tajam Penyerang Nomor 9

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 21 Januari 2020 | 11:15 WIB
Striker Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang mencetak gol ke gawang Chelsea di Stadion Emirates, Minggu (29/12/2019). (TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE)

Sementara di jantung pertahanan, Arsenal kemungkinan besar menduetkan Shkodran Mustafi dan David Luiz.

Berikut prediksi line-up Chelsea versus Arsenal pada pertandingan pekan ke-24:

Chelsea (4-3-3): 1-Kepa Arrizabalaga; 28-Cesar Azpilicueta, 15-Kurt Zouma, 2-Antonio Rudiger, 33-Emerson Palmieri; 7-N'Golo Kante, 5-Jorginho, 17-Mateo Kovacic; 20-Callum Hudson-Odoi, 9-Tammy Abraham, 10-Willian

Pelatih: Frank Lampard

Arsenal (4-2-3-1): 1-Bernd Leno; 2-Hector Bellerin, 20-Shkodran Mustafi, 23-David Luiz, 77-Bukayo Saka; 29-Mateo Guendouzi, 34-Granit Xhaka; 19-Nicolas Pepe, 10-Mesut Oezil, 35-Gabriel Martinelli; 9-Alexandre Lacazette

Pelatih: Mikel Arteta

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Quique Setién menghidupkan kembali gaya passing Barcelona di laga perdananya. . #barcelona #fcbarcelona #laliga #ligaspanyol #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P