Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Untuk laga debut Bruno untuk Manchester United, sebelumnya Ole telah membeirkan pernyataan pasca-laga kontra Manchester City.
"Apakah Fernandes siap untuk laga melawan Wolverhampton Wanderers? Biarkan dia tes medis dan menandatangani kontrak terlebih dahulu," ujar Solskjaer seperti dilansir BolaSport.com dari BBC.
"Fernandes saat ini sudah bugar dan siap untuk bermain," kata Solskjaer menambahkan.
Baca Juga: Ole Gunnar Solskjaer Pertanyakan Kartu Merah Nemanja Matic di Piala Liga Inggris
???? ???? ????????#MUFC is delighted to announce the signing of Bruno Fernandes!
— Manchester United (@ManUtd) January 30, 2020
Man United memang dijadwalkan akan menghadapi Wolverhampton Wanderers pada laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Minggu (2/2/2020).
Dari pernyataan tersebut, tentu besar kemungkinan bagi Bruno untuk diturunkan dan menjalani debut di Premier League.