Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Tercipta 5 Gol, Bali United Menang Besar atas Thanh Quang Ninh
Pembalap asal Prancis tersebut mengaku tak sabar untuk mengikuti tes pramusim di Qatar, 22-24 Februari mendatang.
"Motor saya punya akselerasi yang bisa saya manfaatkan. Saya tak sabar tiba di Qatar karena kami punya tiga hari untuk menyiapkan diri," tutur Zarco.
"Banyak yang harus saya pelajari, tetapi saya siap dan termotivasi," ujar dia lagi.
Setelah tes pramusim, Qatar juga akan menjadi tuan rumah seri perdana MotoGP musim 2020.
MotoGP Qatar 2020 akan berlangsung di Sirkuit Losail, 8 Maret mendatang.