Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Paul Munster Hampir Kena Lemparan Batu Saat Bhayangkara Vs Persebaya

By Muhammad Robbani - Kamis, 13 Februari 2020 | 13:40 WIB
Pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster. (MEDIA BHAYANGKARA FC)

"Tadi (kemarin) David akhirnya ikut menenangkan. Tapi mungkin karena saya yang ikut menenangkan, mereka malah menjadi," tuturnya.

"Hal seperti ini juga terjadi musim lalu, dan mereka akhirnya tak bisa menonton sisa kompetisi," ucapnya menyesalkan.

Pada laga ini, Bhayangkara FC sukses meraih kemenangan tipis 1-0 atas skuat Bajul Ijo.

Gol semata wayang dari Bhayangkara FC diciptaka oleh Dendy Sulistyawan pada menit ke-70.

Dengan kemenangan ini, peluang Bhayangkara FC untuk lolos ke semifinal semakin terbuka lebar.

Skuat berjulukan The Guardian akan menghadapi Persik Kediri pada laga terakhir, Sabtu (15/2/2020).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P