Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alex Aldha Yudi Asisten Pelatih Baru Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 18 Februari 2020 | 21:50 WIB
Pelatih sekaligus manajer timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berunding dengan Indra Sjafri saat memimpin latihan timnas U-19 Indonesia. (PSSI.ORG)

Iwan Bule mengatakan dalam waktu dekat tugas-tugas Direktur Teknik PSSI akan sangat padat. 

Baca Juga: Rahasia Klub La Liga Maksimalkan Performa Pemain: Valencia (Bagian 5)

Termasuk memantau para talenta muda Indonesia yang sedang berlatih di luar negeri.

"Tentu ini membutuhkan mobilitas yang tinggi dan perhatian yang serius,” kata Iwan Bule.

Iwan Bule menyampaikan apresiasi kepada Danurwindo yang selama ini konsisten dan berkomitmen kuat membantu memajukan sepak bola nasional.

Baca Juga: Rahasia Klub La Liga Maksimalkan Performa Pemain: CA Osasuna (Bagian 4)

Salah satunya dengan membidani Filosofi Sepak bola Indonesia (Filanesia).

"Coach Danur menjadi penasihat atau advisor kepelatihan karena senioritas beliau tidak diragukan lagi."

"Pemikiran Danurwindo tetap kami butuhkan. Karena itu, dia tetap bersama PSSI," tutur Iwan Bule mengakhiri.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P