Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - Pelatih Termuda Sepanjang Sejarah Hancurkan Pasukan Mourinho

By Septian Tambunan - Kamis, 20 Februari 2020 | 04:54 WIB
Striker RB Leipzig, Timo Werner (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Tottenham Hotspur dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Tottenham Hotspur Stadium, Rabu (19/2/2020). (TWITTER.COM/RBLEIPZIG_EN)

Sementara itu, pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions antara RB Leipzig dan Tottenham Hotspur akan berlangsung di Stadion Red Bull Arena, Selasa (10/3/2020) waktu setempat atau Rabu pukul 03.00 WIB.

Tottenham Hotspur 0-1 RB Leipzig (Timo Werner 58'-pen)

Susunan pemain Tottenham Hotspur dan RB Leipzig:

Tottenham Hotspur (4-2-3-1): 1-Hugo Lloris; 4-Toby Alderweireld, 24-Serge Aurier, 33-Ben Davies, 6-Davinson Sanchez; 8-Harry Winks, 30-Gedson Fernandes (28-Tanguy NDombele 64'); 20-Dele Alli (11-Erik Lamela 64'), 18-Giovani Lo Celso, 23-Steven Bergwijn; 27-Lucas Moura

Pelatih: Jose Mourinho

RB Leipzig (3-4-3): 1-Peter Gulacsi; 23-Marcel Halstenberg, 26-Ethan Ampadu, 16-Lukas Klostermann; 3-Angelino, 22-Nordi Mukiele, 27-Konrad Laimer (10-Emil Forsberg 83'), 7-Marcel Sabitzer; 18-Christopher Nkunku (8-Amadou Haidara 74'), 11-Timo Werner, 21-Patrik Schick (9-Yussuf Poulsen 77')

Pelatih: Julian Nagelsmann

Wasit: Cuneyt Cakir (Turki)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P