Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berbadan Besar Ternyata Buat Tyson Fury Diunggulkan Menang Atas Deontay Wilder

By Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 22 Februari 2020 | 16:20 WIB
Petinju kelas berat, Tyson Fury, setelah melakukan sesi timbang badan. (twitter.com/frankwarren_tv)

Namun, Wallin tetap percaya cara untuk dekat dengan Wilder adalah yang terbaik untuk menetralisir kekuatannya bogem-nya.

"Saya pikir Fury dapat melakukannya dan jika dia bermain dengan pintar untuk tetap dekat dengan Wilder supaya tak bisa melepaskan bogem besarnya," ujar Wallin.

"Tetapi, itu adalah strategi yang berisiko karena dia berada di posisi itu dan Wilder adalah petinju yang hebat, tetapi Fury juga akan melayangkan pukulan," ujarnya,

Baca Juga: Jadwal Tinju Dunia - Nasib Deontay Wilder dan Tyson Fury di Ujung Tanduk

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P