Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Pebulu Tangkis China Bebas dari Virus Corona dan Siap Kembali Bertanding
Mereka adalah Ni Ketut Mahadewi Istarani/Tania Oktaviani Kusumah, Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto, serta Nita Violina Marwah/Putri Syaikha.
Indonesia tercatat belum pernah menjuarai Orleans Masters sejak penyelenggaraan dimulai sejak 2012 tersebut.
Denmark menjadi negara yang paling sering merebut gelar turnamen ini dengan lima trofi.