Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun, tandukan eks bomber Persib itu masih melebar dari gawang kiper pengganti, Junaidi Bakhtiar.
GOL! @BhayangkaraFC.
— Shopee Liga 1 (@Liga1Match) March 6, 2020
Sebuah gol dengan penampatan bola yang baik dari Renan Silva#ShopeeLiga1 #ShopeeForMen #ShopeeID pic.twitter.com/N56yxBAyqp
Pada pengujung laga, Andri Ibo diusir keluar lapangan setelah mendapatkan kartu kuning kedua.
Bek asal Papua itu diganjar kartu merah setelah menjatuhkan Dendy Sulistyawan pada menit ke-90+3.
Tak ada gol tercipta hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya babak kedua.
Skor masih tetap imbang 1-1 antara Persik dan Bhayangkara FC pada pekan kedua Shopee Liga 1 2020.
Hasil ini membuat Persik dan Bhayangkara FC berada di posisi ketujuh dan delapan klasemen sementara Shopee Liga 1 2020.
Keduanya sama-sama membukukan dua poin dari dua pertandingan Shopee Liga 1 2020
SUSUNAN PEMAIN:
Persik Kediri (4-3-3): 16-Dimas Galih (47-Junaidi Bakhtiar 50'); 3-Dany Saputra, 28-Andri Ibo, 5-Ante Bakmaz, 22-Ibrahim Sanjaya; 29-Jefferson Alves, 4-Sacky Teah Doe (70-Paulo Sitanggang 38'), 11-Ady Eko Jayanto; 13-Faris Aditama ( 17-Antoni Putro 47'), 32-Gaspar Vega, 14-Nikola Asceric
Cadangan: 8-Vava Mario Yagalo, 31-Yusuf Meilani, , 93-Galih Akbar, 10-Septian Satria Bagaskara
Pelatih: Joko Susilo
Bhayangkara FC (4-3-3): 12-Awan Setho Raharjo; 28-Alsan Sanda, 16-Achmad Jufriyanto, 15-Lee Won-jae, 14-Ruben Sanadi; 71-Guy Herve, 19-T M Ichsan, 70-Renan Silva (8-Muhammad Hargianto 78'); 29-Saddil Ramdani (22-Dendy Sulistyawan 88'), 10-Ezechiel Ndouassel, 7-Andik Vermansah (18-Adam Alis 59')
Cadangan: 1-Wahyu Tri Nugroho; 32-Nurhidayat, 20-Sani Rizki Fauzi, 99-Herman Dzumafo Epandi
Pelatih: Paul Munster