Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Di sini, Anda membutuhkan karakter. Di klub ini, Anda membutuhkan karakter," ujar Ole Gunnar Solskjaer.
"Para pemain telah belajar melalui masa-masa sulit pada musim ini."
"Kami telah menjadi tim muda. Kami telah memulai sesuatu yang kami yakini dan Bruno telah membantunya," tutur Solskjaer menambahkan.
Baca Juga: Adrian Pemain Liverpool Tersering Blunder, The Reds Kebobolan Gol Konyol oleh Chelsea