Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hindari Virus Corona, Ini Cara Salaman Jose Mourinho

By Ade Jayadireja - Rabu, 11 Maret 2020 | 06:57 WIB
Pelatih Tottenham Hotspur dan RB Leipzig, Jose Moourinho dan Julian Naglesmann, berjabat tangan dengan cara berbeda saat bersua pada pertandingan Liga Champions, Selasa (10/3/2020). (TWITTER.COM/ONEFOOTBALL)

Virus Corona menimbulkan dampak masif bagi dunia olahraga, terutama sepak bola.

Serie A, kasta teratas Liga Italia, resmi ditunda akibat wabah tersebut.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P